Peran Pendampingan Orang Tua Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini Selamat Belajar Dari Rumah di Masa Pandemi Covid-19

Authors

  • Alfred Bunga Data Sekolah Tinggi Teologi Real Batam
  • Talizaro Tafonao Sekolah Tinggi Teologi Real Batam
  • Dewi Lidya Sidabutar Sekolah Tinggi Teologi Real Batam
  • Rini Sumanti Sapalakkai Sekolah Tinggi Teologi Real Batam

DOI:

https://doi.org/10.53814/eleos.v1i1.5

Keywords:

Peran Orang Tua, Pembelajaran Daring, Covid-19

Abstract

Abstract

The Covid-19 pandemic requires children to study at home. All student learning activities are carried out at home with guidance from parents. So that the role of parents in educating children is in the first place. Parents are the main responsibility for the education of their children. The purpose of writing this article is to see how the efforts made by parents in accompanying their children during the pandemic. The research method used in this research is descriptive qualitative method. The method is, the method used is based on data obtained from the research field. In this study, besides wanting to see the child's learning process, the role and parenting pattern or mentoring of parents to their children during online learning that you want to observe carefully. Parents can apply teaching methods that involve daily activities such as making food, cleaning the house, or other things that can be created with the material being studied by the child. From the results of research on the role of parents in accompanying children during online learning, they still find various obstacles ranging from a lack of understanding of the condition of each child.

 

Abstrak

Adanya pandemi Covid-19 mengharuskan anak untuk belajar di rumah. Seluruh kegiatan belajar siswa dilaksanakan di rumah dengan bimbingan dari orang orang tua. Sehingga peranan orang tua dalam mendidik anak berada pada urutan pertama. Orang tua merupakan penanggung jawab utama dalam pendidikan anak-anaknya. Tujuan penulisan artikel ini adalah melihat bagaimana upaya-upaya yang dilakukan oleh orang tua dalam mendampingi anak selama pandemi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Metode tersebut merupakan, metode yang digunakan berdasarkan data yang diperoleh dari lapangan penelitian. dalam penelitian ini selain ingin melihat proses pembelajaran anak peran dan pola asuh atau pendampingan orang tua kepada anak anaknya selama pembelajaran daring yang ingin diamati secara seksama. Orang tua bisa menerapkan metode pengajaran yang melibatkan kegiatan sehari-hari seperti membuat makanan, membersihkan rumah, atau lainnya yang bisa dikreasikan dengan materi yang sedang dipelajari oleh anak. Dari hasil penelitian peran orang tua dalam mendampingi anak selama pembelajaran daring masih menemukan berbagai kendala mulai dari kurangnya pemahaman akan kondisi anak masing-masing.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andhini, Nisa Fitri. “Kajian Teori Dan Kerangka Pemikiran A.” 53, no. 9 (2017): 1689–1699.

Anggara, Dony Dwi. “Kerja Sama Orang Tua Dan Guru Dalam Meningkatkan Kemandirian Belajar Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Siswa Kelas V MIN2 Bangkalan).” UIN SUNAN APEL Surabaya, 2020.

Bagus, Ida, Nyoman Widiartawan, and Talizaro Tafonao. “Peranan Dan Kedudukan Orang Tua Di Tengah Keluarga Dan Gereja Sebagai Pendidik The Role and Position of Parents in The Middle of The Family and The Church As Educators.” jurnal SHAMAYIM 1, no. 2 (2021): 188–203.

Cahyati, Nika, and Rita Kusumah. “Peran Orang Tua Dalam Menerapkan Pembelajaran Di Rumah Saat Pandemi Covid 19.” Jurnal Golden Age, Universitas Hamzanwadi 04, no. 1 (2020): 152–159.

Harahap, Saripah Anum, Dimyati Dimyati, and Edi Purwanta. “Problematika Pembelajaran Daring Dan Luring Anak Usia Dini Bagi Guru Dan Orang Tua Di Masa Pandemi Covid 19.” Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 5, no. 2 (2021): 1825–1836.

Hutahaean, Frederik Patar, and Talizaro Tafonao. “Urgenitas Keterlibatan Orang Tua Dalam Menangani Psikologi Anak Selama Belajar Di Masa Pandemi.” KAPATA: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen 2, no. 1 (2021): 13–26.

Iftitah, Selfi Lailiyatul, and Mardiyana Faridhatul Anawaty. “Peran Orang Tua Dalam Mendampingi Anak Di Rumah Selama Pandemi Covid-19.” JCE (Journal of Childhood Education) 4, no. 2 (2020): 71.

Lase, Yasanto, and Talizaro Tafonao. “Peran Orang Tua Dan Pemerintah Dalam Mendampingi Psikologi Anak Selama Belajar Online.” Davar: Jurnal Teologi 2, no. 1 (2021): 1–16.

Mahmudah, Safira Rona. “Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Psikologis Siswa Terdampak Social Distancing Akibat Covid 19.” Jurnal Al – Mau’izhoh 2, no. 2 (2020): 1–14.

Manurung, Rismag Dalena Florentina Monika Br, and Talizaro Tafonao. “Problem Pembelajaran Online Di Masa Pandemi Terhadap Psikologi Anak Usia 10-12 Tahun.” Mathetheou: Religios Studies 1, no. 1 (2021): 20–28.

Program, Fransiska, Studi Pendidikan, Guru Pendidikan, Anak Usia Dini, Stkip Persada, Khatulistiwa Sintang, and Kalimantan Barat. “PERAN ORANG TUA DALAM KEGIATAN BELAJAR DI RUMAH PADA MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Kasus Pada Anak Usia 5-6 Tahun).” DUNIA ANAK : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 3, no. 1 (2020): 15–27.

Sari, Puspita Ria, Nabila Bunnanditya Tusyantari, and Meidawati Suswandari. “DAMPAK PEMBELAJARAN DARING BAGI SISWA SEKOLAH DASAR SELAMA SELAMA COVID-19 Universitas Veteran Bangun Nusantara , Sukoharjo.” Prima Magistra: Jurnal Ilmiah Kependidikan 2, no. 1 (2021): 9–15.

Suriadi, Harri Jumarto, Firman Firman, and Riska Ahmad. “Analisis Problema Pembelajaran Daring Terhadap Pendidikan Karakter Peserta Didik.” Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan 3, no. 1 (2021): 165–173.

Widjaja, Fransiskus Irwan. “Keluarga Yang Misioner.” In Prosiding Seminar Nasional: Keluarga Yang Misioner, 31–40. Kota Batam: STT REAL BATAM, 2020.

Yulianingsih, Wiwin, Suhanadji Suhanadji, Rivo Nugroho, and Mustakim Mustakim. “Keterlibatan Orangtua Dalam Pendampingan Belajar Anak Selama Masa Pandemi Covid-19.” Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 5, no. 2 (2020): 1138–1150.

Downloads

Published

2021-07-31

How to Cite

Data, A. B., Talizaro Tafonao, Sidabutar, D. L., & Rini Sumanti Sapalakkai. (2021). Peran Pendampingan Orang Tua Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini Selamat Belajar Dari Rumah di Masa Pandemi Covid-19. ELEOS: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen, 1(1), 50–62. https://doi.org/10.53814/eleos.v1i1.5